Wabup Paris Yasir Beberkan Pertumbuhan Ekonomi Jeneponto Melonjak Signifikan

    Wabup Paris Yasir Beberkan Pertumbuhan Ekonomi Jeneponto Melonjak Signifikan
    Wakil Bupati Jeneponto, H. Paris Yasir, SE.,MM membuka acara Talkshow

    JENEPONTO - Wakil Bupati (Wabup) Jeneponto, Paris Yasir membeberkan bahwa pertumbuhan Ekonomi Kabupaten Jeneponto mengalami perubahan yang cukup signifikan.

    Orang nomor dua di Jeneponto itu menjelaskan bahwa pertumbuhan ekonomi pada 2022 ini melonjak kisaran 5, 40 persen, berbeda jauh daripada 2020 lalu yang hanya menyentuh kisaran 0, 15 persen akibat Pandemi Covid-19. 

    "Ekonomi Kabupaten Jeneponto mengalami pertumbuhan signifikan sejak dua tahun sebelumnya kita dibombardir pandemi covid-19, " jelas Paris.

    Olehnya itu, Ketua DPD Partai NasDem Kabupaten Jeneponto ini berharapekonomi daerah terus mengalami pertun bukan lagi pemulihan. Sebab, dengan sinergi dan kolaborasi, ekonomi dapat tumbuh lebih cepat dan bangkit lebih kuat.

    Capaian ini, Paris Yasir beberkan saat membuka acara Talkshow "Turatea Bisa Ekspor" yang diinisiasi oleh Beacukai Makassar pada Selasa (13/9/2022).

    Sesi Talkshow ini berlangsung menarik dengan menghadirkan beberapa narasumber yang telah lama bergelut di dunia Ekspor. 

    Dihadiri Forkopimda, Kadis Perindag Provinsi Sulawewi Selatan, Kepala Bea Cukai Makassar Andi Pramono, Sekda Jeneponto Muh. Arifin Nur, Pimpinan BI Perwakilan Sulsel, Pimpinan Bank mlMandiri dan beberapa kepala OPD, para Camat serta para pelaku UMKM. 

    Di tempat yang sama, Kepala Dinas Perdagangan Provinsi Sulawesi Selatan Dr. Ashari Fakhsire Radjamilo menyampaikan potensi Ballo sebagai produk kearifan lokal dapat dikelola menjadi gula merah cair. 

    Ia menjelaskan bahwa saat ini gula merah cair telah mendapat respon baik dari masyarakat internasional. Respon baik itu hadir dari beberapa Negara di Eropa seperti Turki. 

    "Alhamdulillah gula merah cair yang merupakan produk original Jeneponto memiliki potensi besar untuk ekspor, " katanya. 

    Dengan begitu lanjut dia, selain memiliki dampak ekonomi, Ballo yang selama ini memiliki konotasi negatif bisa berubah menjadi positif, jelasnya. 

    Penulis: Syamsir

    Editor: Cq

    jeneponto sulsel
    Syamsir, HR

    Syamsir, HR

    Artikel Sebelumnya

    Tingkatkan Jaminan Terhadap Perlindungan...

    Artikel Berikutnya

    Haeruddin: Bantuan Hand Traktor Ini Bukan...

    Berita terkait

    Aktivis Arak Nusantara Desak Kejari Jeneponto Segera Panggil dan Periksa Kabid Aset Terkait Randis yang Belum Dikembalikan
    Peduli, Kapolres Jeneponto Naik Trail Sasar Desa Terpencil Bawa Bantuan untuk Siswa-Siswi SD di Gunung Silanu
    Gelar Rakor Evaluasi Anggaran 2024 dan Rencana Kerja 2025, Plt Kadis P2KB Jeneponto Programkan Ini
    Resahkan Warga, Polisi Amankan Belasan Remaja Terlibat Tawuran di Jeneponto
    Tingkatkan Jaminan Terhadap Perlindungan Hak-hak Anak, Bupati Jeneponto Teken MoU KLA
    Aktivis Arak Nusantara Desak Kejari Jeneponto Segera Panggil dan Periksa Kabid Aset Terkait Randis yang Belum Dikembalikan
    Peduli, Kapolres Jeneponto Naik Trail Sasar Desa Terpencil Bawa Bantuan untuk Siswa-Siswi SD di Gunung Silanu
    Gelar Rakor Evaluasi Anggaran 2024 dan Rencana Kerja 2025, Plt Kadis P2KB Jeneponto Programkan Ini
    Ditangan Kapolres AKBP Widi Setiawan Tindak Pidana Kriminal di Jeneponto Alami Penurunan Akhir 2024
    Tak Ingin Bikin Susah Orang Tua, Wanita Berparas Cantik Asal Jeneponto Ini Pilih Jadi Sales Marketing
    Tak Menunggu Lama, Resmob Polres Jeneponto Ringkus 3 Pelaku Pencurian Kuda di Barangdasi
    Jika Terpilih Jadi Gubernur Sulsel, Danny Pomanto: Saya Alokasikan DD Rp.200 Juta Perdesa dan RT/RW Saya akan Gaji
    4 Paslon Bupati Jeneponto pada Pilkada Serentak Tahun 2024 Resmi dapat Nomor Urut, Ketua KPU Sampaikan Ini
    Selamat, Pj Bupati Junaedi Bakri Serahkan SK kepada 287 PPPK Lingkup Pemerintahan Jeneponto
    Hari Terakhir Baksos TNI AU ke-76, Ratusan Warga Penderita Katarak Mata di Jeneponto Terharu atas Layanan Prima Tim Medis JFF Bali

    Rekomendasi berita

    Nagari TV, TVnya Nagari!
    Kasad Dampingi Menhan RI Kunjungi SMA Taruna Nusantara dan PT Pindad
    Danlanud Sultan Hasanuddin Laksanakan Audiensi Dengan Pangdam XIV/Hasanuddin
    Danlanud Sultan Hasanuddin Olahraga Bersama Ribuan Prajuritnya
    Atase Pertahanan Republik Indonesia Melaksanakan Kunjungan ke Pabrik Chaiseri Metal and Rubber Co., Ltd