Pemberdayaan Ekonomi Kerakyatan, Gubernur Andi Sudirman Berikan Booth Semi Kontainer untuk UMKM di Jeneponto

    Pemberdayaan Ekonomi Kerakyatan, Gubernur Andi Sudirman Berikan Booth Semi Kontainer untuk UMKM di Jeneponto

    JENEPONTO - Pemerintah Provinsi Sulawesi Selatan dibawa kepemimpinan Gubernur Andi Sudirman terus mendorong pengembangan bagi UMKM.

    Hal itu menjadi komitmen pria yang akrab disapa Gubernur Andalan untuk mendorong pemberdayaan bagi pelaku UMKM.

    Untuk tahun 2023 ini, Pemprov Sulsel mengalokasikan bantuan booth Semi Kontainer kepada UMKM.

    Salah satunya diberikan kepada Kabupaten Jeneponto. Bantuan itu diserahkan dalam acara 160 Tahun Kabupaten Jeneponto di Lapangan Passamaturukang, Kecamatan Binamu, Senin 1 Mei 2023.

    Sebanyak 10 booth Semi Kontainer yang diberikan kepada UMKM di Kabupaten Jeneponto.

    "Kita menyerahkan bantuan 10 booth Semi Kontainer UMKM Kabupaten Jeneponto, " kata Gubernur Andi Sudirman.

    Dirinya berharap, "semoga dapat dimanfaatkan oleh UMKM kita, serta sebagai wujud untuk mendorong pengembangan UMKM, " pungkasnya.

    Terkhusus di Jeneponto ini, bantuan ini akan digunakan oleh UMKM untuk berjualan di sekitar halaman Rest Area Jeneponto.

    Kepala Dinas Koperasi dan UKM Sulsel, Ashari Radjamilo menyampaikan, "bukan hanya di Jeneponto, seluruh Kabupaten/Kota di Sulsel menjadi sasaran bantuan booth untuk UMKM, " katanya.

    Untuk di Jeneponto, kata dia, booth ini akan mendukung optimalisasi hadirnya Rest Area Jeneponto.

    "Ini menjadi program prioritas bapak Gubernur sebagai bentuk perhatian terhadap pelaku UMKM. Sehingga akan berdampak pada perekonomian masyarakat, " bebernya.

    Sementara itu, penerima bantuan dari Jeneponto, Andi Ermil Karsian menuturkan, "terima kasih bapak Gubernur atas bantuan booth-nya, bisa kami gunakan jualan, " pungkasnya.(***)

    makassar sulsel
    Ryawan Saiyed

    Ryawan Saiyed

    Artikel Sebelumnya

    Tak Indahkan Perintah Bupati, Pemuda Tambora...

    Artikel Berikutnya

    Stok Darah Habis, Bank Sulselbar Cab. Jeneponto...

    Berita terkait

    DPD Laskar 99 Bawakaraeng Jeneponto Serahkan Bantuan Kemanusiaan kepada Korban Kebakaran di Desa Bontojai
    Pastikan Progres Berjalan, Pj Bupati Jeneponto Tinjau Pengerjaan Saluran Induk Irigasi Kelara Karalloe
    Pj. Bupati Jeneponto Salurkan Bantuan Kemanusiaan kepada Korban Kebakaran di Kelurahan Pabiringa
    Kabar Gembira, Pemkab Jeneponto Bayarkan TPP ASN Awal Bulan
    TNI Berbagi, Dandim 1425 Jeneponto Dampingi Danbrigif 3 TBS Kostrad Serahkan Bansos kepada Warga Kurang Mampu
    4 Paslon Bupati Jeneponto pada Pilkada Serentak Tahun 2024 Resmi dapat Nomor Urut, Ketua KPU Sampaikan Ini
    25 Ribu Pendukung PASMI Hadiri Pengukuhan di Bangkala, Simpatisan Pastikan Paris - Islam Unggul di Bangkala Induk dan Barat
    Serentak PPK Gelar Pleno Terbuka Rekapitulasi DPSHP, Ketua KPU Jeneponto Tekankan Jaga Kemurnian Data Pemilih
    Pj. Bupati Jeneponto Salurkan Bantuan Kemanusiaan kepada Korban Kebakaran di Kelurahan Pabiringa
    Baliho PASMI Mendominasi di Jeneponto, Do'a dan Dukungan Masyarakat untuk Paslon Bupati Paris-Islam Terus Mengalir
    Tak Menunggu Lama, Resmob Polres Jeneponto Ringkus 3 Pelaku Pencurian Kuda di Barangdasi
    Jika Terpilih Jadi Gubernur Sulsel, Danny Pomanto: Saya Alokasikan DD Rp.200 Juta Perdesa dan RT/RW Saya akan Gaji
    4 Paslon Bupati Jeneponto pada Pilkada Serentak Tahun 2024 Resmi dapat Nomor Urut, Ketua KPU Sampaikan Ini
    Selamat, Pj Bupati Junaedi Bakri Serahkan SK kepada 287 PPPK Lingkup Pemerintahan Jeneponto
    Hari Terakhir Baksos TNI AU ke-76, Ratusan Warga Penderita Katarak Mata di Jeneponto Terharu atas Layanan Prima Tim Medis JFF Bali

    Rekomendasi berita

    Nagari TV, TVnya Nagari!
    Polri TV: Transparan - Informatif - Terpercaya
    Hendri Kampai: Revolusi Penulisan Rilis Berita dengan Bantuan Artificial Intelligence (AI)
    Agus Flores, Sang Komando Media yang Mampu Menggerakkan 1000 Media dalam Hitungan Menit
    Panglima TNI Dampingi Presiden RI Hadiri Nusantara TNI Fun Run